2.a. Pertambahan Penduduk dan Kondisi Penduduk di Indonesia.

Pertambahan penduduk di Indonesia menjadi penyebab dalam munculnya masalah kuantitas pendidikan. Hal ini karena semakin bertambahnya jumlah penduduk yang memasuki masa sekolah, akan tetapi jumlah sekolah yang kurang mencuckupi. Akan tetapi hal ini sudah bisa sedikit teratasi dengan adanya program Keluarga Berencana (KB) dari pemerintah.
Tetapi kondisi wilayah Negara kita menyebabkan adanya penyebaran yang terpencil, yang sarana komunikasinya masih sulit. Daerah itulah yang menjadi permasalahan kuantitas pendidikan sekarang ini.